Menjelang Bersih Desa, PPAB Kalurahan Beji Gelar Pertemuan

Beji.patuk,- Pengurus Pelestari Adat dan Budaya (PPAB) Kalurahan Beji Kapanewon Patuk pada Senin 21 April 2025 pukul 20.00 WIB menggelar pertemuan di balai kalurahan Beji. Pertemuan tersebut bertujuan untuk lebih mematangkan persiapan dalam rangka memeriahkan dan mensukseskan kegiatan Bersih Desa yang pada tahun 2025 ini akan dikemas dalam bentuk gelar budaya. Beberapa hal yang dibahas antara lain adalah waktu pentas, waktu kerja bakti persiapan, serta beberapa penanggungjawab dalam kegiatan. Pertemuan dipimpin langsung oleh Ketua PPAB Kalurahan Beji, H. Agus Jaelani yang diikuti oleh pengurus yang lain dan juga turut dihadiri pula koordinator pentas dari masing- masing padukuhan. Dari informasi yang disampaikan oleh koordinator masing- masing padukuhan, beberapa bentuk seni budaya yang direncanakan akan ditampilkan pada ajang gelar budaya kalurahan Beji adalah jathilan, tari- tarian, kethoprak, elektone, gejok lesung kreasi, gedruk dan sholawatan jawa serta karawitan. Gelar budaya dalam rangka Bersih Desa Beji tahun 2025 direncanakan akan dimulai pada Kamis 15 Mei 2025 dan diakhiri pada 19 Mei 2025.
Artikel Terkini
-
Deklarasi Damai Calon Lurah Beji
17 Oktober 2021 21:21:12 WIB AdminBeji.patuk,- Minggu 17 Oktober 2021 sesuai dengan tahapan Pemilihan Lurah Kalurahan Beji bertempat di Balai Kalurahan Beji telah diadakan deklarasi damai Calon Lurah. Deklarasi damai Calon Lurah yang dimulai pukul 12.30 dihadiri oleh Tim Pengawas Kapanewon, Panitia Pemilihan Lurah, Bamus... ..selengkapnya
-
Ketiga Calon Lurah Beji ditetapkan
17 Oktober 2021 21:20:14 WIB AdminBeji.patuk,- Tidak adanya masukan dan keberatan yang masuk ke Panitia Pemilihan Lurah Beji dari masyarakat atas hasil penelitian kelengkapan administrasi menandakan ketiga pendaftar Calon Lurah Beji berhak untuk mengikuti tahapan selanjutnya yaitu undian nomor urut dan peneta... ..selengkapnya
-
Tidak Ada Keberatan, Ketiga Pendaftar Lanjut ke Tahap Selanjutnya
17 Oktober 2021 21:18:41 WIB Admin
-
Tiga Pendaftar Penuhi Syarat Administrasi
06 Oktober 2021 09:41:27 WIB AdminBeji.patuk,- Agenda besar bakal terjadi di Kalurahan Beji Kapanewon Patuk diakhir bulan Oktober ini. Sebagai salah satu Kalurahan di Kabupaten yang akan menggelar Pemilihan Lurah, Kalurahan Beji Patuk telah berproses sesuai dengan tahapan yang telah ditentukan. Sekretaris Panitia Pemilih... ..selengkapnya
-
Cair Sebelum Lebaran, 30 KPM Terima BLT
10 Mei 2021 10:13:31 WIB AdminBeji.patuk,- Pandemi Corona Virus Desease 2019 (COVID-19) masih menjadi perhatian serius bagi Pemerintah. Wujud perhatian tersebut antara lain adalah regulasi yang mengatur Pengelolaan Dana Desa TA 2021 yang salah satunya mewajibkan Pemerintah Kalurahan untuk mengalokasikan anggaran Bant... ..selengkapnya
-
30 KPM Baru Terima BLT DD
28 April 2021 13:19:42 WIB Desa Beji PatukBeji.patuk,- Rabu, 28 April 2021 sekitar pukul 10.00 WIB Pemerintah Kalurahan Beji Kapanewon Patuk kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sejumlah 30 keluarga. Sampai dengan bulan ini, Pemerintah Kalurahan Beji telah menyalurkan B... ..selengkapnya
-
Evaluasi BLT 1-3, Lanjut Tetapi Ganti KPM
11 April 2021 06:58:04 WIB AdminBeji.patuk,- Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) yang merupakan salah satu kegiatan wajib dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran 2021 dengan sumber Dana Desa di Kalurahan Beji Kapanewon Patuk telah dilaksanakan dalam 3 bulan yang diberikan kepada 30 KPM se K... ..selengkapnya
-
Terkait SDGs, Pemkal Beji Patuk Kembali Lakukan Refokusing Anggaran
11 April 2021 06:57:04 WIB AdminBeji.patuk,- Kebijakan yang secara tiba –tiba dimunculkan oleh Pemerintah Pusat dan harus segera ditindaklanjuti oleh Pemerintah Desa akhir –akhir ini semakin sering. Kita ketahui diawal tahun 2021 Pemerintah Pusat dalam hal ini Kementrian Desa PDTT menerbitkan Instruks... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Menjelang Bersih Desa, PPAB Kalurahan Beji Gelar Pertemuan
- Peringatan Hari Kartini, Petugas Apel Pagi Semuanya Perempuan
- Pelayanan Pemerintah Kalurahan Mulai Aktif Kembali
- Takbir Keliling se Kalurahan Beji Berlangsung Meriah
- Tingginya Curah Hujan Sebabkan Longsor di Beberapa Titik
- Halaman Balai Kalurahan Beji Bakal digunakan Untuk Sholat Idul Fitri
- Libur Idul Fitri, Pelayanan Kalurahan Beji Tutup Mulai 28 Maret 2025