Berita Desa

  • Mari Ke Kampoeng Jelok

    25 Mei 2016 13:34:31 WIB
    Mari Ke Kampoeng Jelok
    “ Kampoeng Jelok”  merupakan bagian dari desa wisata jelok.  Hadir dengan semangat pluralitas, kebersamaan, kegotong royongan, pelestarian lingkungan hidup dengan bertumpu pada entitas budaya dan kearifan lokal. Pemberdayaan masyarakat desa wisata Jelok menjadi gagasan utama, dengan ..selengkapnya

  • Kartu Sakti Pak Jokowi

    25 Mei 2016 13:25:19 WIB
    Kartu Sakti Pak Jokowi
    Simpanan Keluarga Sejahtera, Kartu Indonesia Pintar dan Kartu Indonesia Sehat Untuk Membangun Keluarga Produktif adalah bagian dari program unggulan Pemerintah Jokowi - JK yang menandai era baru upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat kurang mampu. Ketiganya merupakan upaya pemerintah memperbaiki ..selengkapnya

  • Kartu Indonesia Pintar (KIP)

    25 Mei 2016 13:23:55 WIB
    Kartu Indonesia Pintar (KIP) merupakan program dari Pemerintahan Baru yang mendukung program Indonesia Pintar dari Pak Jokowi. Berikut kami sampaikan beberapa hal tentang KIP. Program Indonesia Pintar melalui Kartu Indonesia Pintar adalah salah satu program nasional (tercantum dalam RPJMN 2015-2019) ..selengkapnya

  • Sudahkah Anda Membayar PBB ?

    25 Mei 2016 13:20:41 WIB
    Untuk mempercepat pencapaian pelunasan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Tahun 2016, Tim Intensifikasi Pemungutan PBB Desa Beji melaksanakan kegiatan penarikan Pajak PBB langsung di tiap padukuhan. Sebelumya telah dilakukan penarikan pajak di Padukuhan Kerjan pada hari Senin 23 Mei 2016 dan Padukuhan Gedali ..selengkapnya

  • 5 Orang Mengurus Syarat Calon

    25 Mei 2016 12:57:59 WIB
    Pendaftaran Calon Dukuh Kerjan dan Calon Dukuh Jelok pada hari pertama masih nihil. Namun beberapa warga juga ada yang mencari persyaratan seperti SKCK, Surat Keterangan Domisili yang akan digunakan untuk mencari Surat Keterangan dari Catatan Sipil, dan juga contoh - contoh surat pernyataan. Terlihat ..selengkapnya

  • Darurat Narkoba Coreng Keistimewaan DIY

    25 Mei 2016 12:51:08 WIB
    Jumlah pengguna narkoba di DIY berdasarkan data terakhir tahun 2015 mencapai 60.182 atau mempeingati peringkat 8 nasional. Fakta bahwa Yogyakarta dan sekitarnya saai ini 'darurat' narkoba. Yogya ditengarau sudah menjadi target para sindikat nasional maupun internasional. Dengan kondisi yang mencapai ..selengkapnya

  • Loka Karya PCM Patuk

    25 Mei 2016 12:48:31 WIB
    Minggu, 22 Mei 2016 Pimpinan Cabang Muhammadiyah Patuk mengadakan Loka Karya yang bertempat di Balai Desa Ngoro - oro  sebagai runtutan proses Musyawarah Cabang Muhammadiyah Patuk. Muscab tersebut akan diadakan pada tanggal 29 Mei 2016 bertempat di SMK Muhammadiyah Wonosari. Dalam Loka Karya tersebut ..selengkapnya

  • Pengumuman Lowongan Pekerjaan

    25 Mei 2016 12:14:17 WIB
    Pengumuman Lowongan Pekerjaan
    Berdasarkan Surat Kepala SNVT Penyediaan Rumah Provinsi DIY Ditjen Penyediaan Perumahan Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor PW.05.001.04/SNVT-PnP/V/2016 tertanggal 20 Mei 2016. Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Gunungkidul membutuhkan : SEMBILAN ORANG SEBAGAI TENAGA FASILITATOR PROGRAM ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung