Ungkrung jati
18 Desember 2015 18:52:53 WIB
Setelah sebulan disibukan dengan kegiatan pertanian,kaum ibu dan anak-anak di padukuhan Beji,Desa Beji mempunyai kegiatan baru"golek ungkrung".Kegiatan ini dilakukan pada siang hingga sore hari,setelah kaum ibu menyelesaikan rutinitas dirumah dan anak anak pulang sekolah.Ungkrung adalah kepompong ulet pemakan daun jati,yang kebetulan di Desa Beji banyak tumbuh pohon jati.Binatang ini adanya setahun sekali,membuat warga memanfaatkan moment ini dengan baik.Selain dikonsumsi sendiri "ungkrung"ini juga oleh masyarakat dijual dengan harga 100ribu per kilo belum ongkos kirim.Begitu banyaknya pesanan dari luar kota membuat warga masyarakat semakin semangat untuk "golek ungkrung"untuk menambah penghasilan keluarga.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Distribusi Logistik ke TPS Berjalan Lancar
- Monitoring dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Kalurahan oleh DPMKP2KB
- Logistik Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tiba di Kalurahan Beji
- Alur Permohonan Informasi di Kalurahan Beji
- Sosialisasi Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Oleh PPK Kapanewon Patuk
- Verifikasi Calon Penerima Program Lumbung Mataraman di Kalurahan Beji Patuk
- Jelang Hari Pemungutan Suara, PPS Kalurahan Beji Selenggarakan Bimtek KPPS