Pertanian " Masih Mendominasi Usaha " di Beji
25 Mei 2016 13:44:26 WIB
Sektor Pertanian seakan selalu menempati hati bagi masyarakat di Desa Beji , entah itu karena tradisi turun temurun atau karena keterbatasan dari warga. Data Sensus Pertanian tahun 2013 dan yang terbaru adalah Sensus Ekonomi 2016 membuktikan bahwa kegiatan usaha nonpertanian di Desa Beji masih lebih sedikit daripada sektor pertanian. Butuh keberanian dari para warga terpelajar untuk mengubah mindset dan mengubah kebiasaan itu menjadi luar biasa. Sektor pertanian yang selama ini hanya berkutak pada kegiatan yang biasa bisa menjadi kegiatan yang bernilai ekonomi tinggi sehingga menambah pula perekonomian warga. Oleh karena itu gerakan modernisasi dalam merubah kebiasaan menjadi luar biasa sangat diperlukan guna kebangkitan perekonomian masyarakat desa.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Menjelang Bersih Desa, PPAB Kalurahan Beji Gelar Pertemuan
- Peringatan Hari Kartini, Petugas Apel Pagi Semuanya Perempuan
- Pelayanan Pemerintah Kalurahan Mulai Aktif Kembali
- Takbir Keliling se Kalurahan Beji Berlangsung Meriah
- Tingginya Curah Hujan Sebabkan Longsor di Beberapa Titik
- Halaman Balai Kalurahan Beji Bakal digunakan Untuk Sholat Idul Fitri
- Libur Idul Fitri, Pelayanan Kalurahan Beji Tutup Mulai 28 Maret 2025